Wisatawan berfoto selfie di spot foto Anjungan Khayangan di Villa Khayangan, Sukamakmur, Kabupaten Bogor, Selasa (20/8/2024). Villa Khayangan yang menjadi salah satu alternatif tempat wisata bersama keluarga dengan konsep kekinian sekaligus nuansa pegunungan di wilayah Sukamakmur, Kabupaten Bogor tersebut menyediakan berbagai macam fasilitas penginapan, wahana permainan, dan spot foto yang instagramable. Ceklissatu.com/Dwi Susanto
Comment